Daily Archives: 14 Desember 2015

Tumbangnya Pohon “Keramat” Randu Agung, Antara Mitos dan Fakta

FB_IMG_1449891402933

Tumbangnya pohon yang dianggap keramat dan dikenal angker “Randu Agung” menjadi tontonan warga

Serambimata.com – Kejadian ini sudah tiga hari yang lalu, apa menariknya kalau saya beritakan kembali?, Toh sebagaian masyarakat sudah mengetahuinya apalagi kejadian tersebut ramai diberitakan di media koran, radio dan beberapa media online. Tapi ada satu hal yang menggelitik saya untuk mengangkat kembali peristiwa yang sebenarnya biasa-biasa saja tapi dianggap langka oleh sebagian masyarakat Situbondo Jawa Timur.

Read the rest of this entry

Pesan KH. Maimoen Zubair Agar Dilimpahkan Rejeki dalam Keluarga

image

Serambimata.com – Pesan-pesan Kyai sepuh yang satu ini selalu menjadi pegangan bagi umat Islam khususnya kalangan Nahdliyin. Tidak hanya bijak dan mengandung makna yang dalam, pesan-pesan KH. Maimun Zubair Sarang begitu menyentuh pada segala aspek kehidupan.

Read the rest of this entry