Daily Archives: 27 Januari 2018
Biadab! Seorang Pria Aniaya Kiai Saat Dzikir Sambil Teriak “Calon Penghuni Neraka!”
Serambimata.com – Ini sungguh biadab, dan inilah sejatinya yang paling pantas disebut penistaan terhadap ulama’. Bagaimana tidak, seorang Kiai sepuh, pengasuh pondok pesantren dianiaya oleh pria tak dikenal sambil meneriakinya sebagai calon penghuni neraka pada saat sang Kiai berdzikir (wirid) usai menjadi melaksanakan sholat Subuh berjamaah di sebuah masjid.