Daily Archives: 31 Maret 2018
Karena Niat, Kebaikan akan Didapat Melampaui Umurnya atau Sebaliknya
Serambimata.com – Niat itu penting, bahkan sangat penting! terutama dalam melakukan ibadah dan amal kebaikan. Amal kebaikan akan bernilai ibadah atau berakhir dengan kesia-siaan ditentukan oleh satu gerakan hati yang disebut dengan niat.
Tafsir Kebencian Menyesatkan ala Sugi Nur Raharja, Inilah Penistaan Al Qur’an Sesungguhnya

Nur Sugi Raharja saat berceramah mengotak-atik nama Presiden RI
Serambimata.com – Bertitel ustadz bahkan sempat disebut Gus, pria yang satu ini berkelana kemana-mana dengan kebenciannya. Kata-kata kotornya menghiasi media sosial, youtube, facebook, twitter dan grup-grup WA. Banser, Kiai-kiai NU, kepolisian bahkan presiden tak luput dari sumpah serapahnya. Hingga yang terakhir laki-laki yang dikenal gara-gara debus dan sensasi dakwah dalam kubur itu bikin tafsir sesat dan ngawur dengan menghubung-hubungkan angka hasil otak-atik nama Jokowi dengan ayat Al Qur’an.