Daily Archives: 14 Juni 2018

Kiai Azaim: Sholat Sunnah Istimewa itu Bernama Sholat Tasbih

Serambimata.com – Ada keinginan besar dari Penasihat Dewan Masjid Indonesia (DMI) Situbondo, KHR Ahmad Azaim Ibrahimy agar Sholat Tasbih menjadi gerakan nasional. Tidak hanya karena sholat sunnah tersebut nyata-nyata pernah dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW yang dibuktikan oleh hadist shohih yang menjadi dalil kesunnahannya tapi juga karena beberapa keistimewaan di dalamnya. Maka melalui DMI Situbondo dengan kegiatan Safari I’tikaf ke beberapa masjid yang digelar di hampir setiap Ramadhan, Pengasuh Pondok Pesantren Salafiyah Syafiiyah Sukorejo itu berulang-berulang menjelaskan tentang perlunya memasyarakatkan sholat Tasbih dengan beberapa keistimewaan di dalamnya.

Read the rest of this entry