Daily Archives: 14 November 2018

Tentang Jokowi Santri: Pemelintiran Berita atau Wartawan yang Salah Memahami?

Serambimata.com – Berita yang dimuat oleh beberapa harian online tentang pernyataan KH. Ma’ruf Amin yang menyebut Presiden Joko Widodo adalah santri Situbondo langsung viral di media sosial. Oleh lawan-lawan politiknya, pernyataan tersebut lalu dijadikan senjata ampuh untuk menyerang dan melemahkan pasangan Capres – Cawapres nomor urut satu, Joko Widodo – KH. Ma’ruf Amin.

Read the rest of this entry