Arsip Blog

Teror Ponpes Al Falah Ploso Kediri Ternyata Hoaks, Pelaku Menangis Minta Maaf

Riantono Gembol menyesali perbuatan dengan berderai air mata

Serambimata.com – Para pelaku dan penyebar Hoax di media sosial satu persatu terungkap bahkan tak sedikit diantaranya tertangkap. Mulai dari soal isu kebangkitan PKI hingga maraknya orang gila yang menyerang para Kiai. Meskipun sebelumnya memang ada kasus kekerasan terhadap tokoh agama, namun fakta yang terungkap tentang adanya isu teror dan penyerangan kepada Kiai di Pondok Pesantren Al Falah Ploso Mojo Kediri membuat kita harus selektif dan tak mudah percaya terhadap kabar yang belum jelas apalagi langsung ikut-ikutan menyebarkannya.

Read the rest of this entry

Geger! Sungai di Kediri Tiba-tiba Berwarna Merah, Pertanda Apa?

image

Serambimata.com – Warga Kediri, Jawa Timur digegerkan oleh fenomena alam dengan munculnya sungai di kabupaten Kediri berwarna merah.  Peristiwa yang baru kali ini terjadi di Kediri itupun dikait-kaitkan dengan peristiwa yang akan terjadi di Indonesia, mengingat Kediri merupakan bekas kerajaan besar di Jawa Timur. Salah satunya oleh Paranormal Kondang, Ki Gendeng Pamungkas.  

Read the rest of this entry

Surabaya Tertibkan Toko Modern, Kediri Stop Izin Pendirian

image

SERAMBIMATA, Makin menjamurnya toko-toko modern seperti swalayan dan minimarket membuat toko-toko kecil tradisional makin terdesak. Perkembangan toko waralaba yang cukup mengkhwatirkan tersebut datang bagai penjajah, menggilas bahkan membunuh pedagang-pedagang kecil, tak sedikit yang terpaksa gulung tikar. Tapi anehnya minimarket makin banyak bermunculan tidak hanya di kota bahkan hingga masuk ke desa-desa.

Read the rest of this entry