Arsip Blog
Menko Polhukam Akui NU Pilar Utama Perdamaian di Indonesia
Serambimata.com – Sejak sebelum kemerdekaan Indonesia diproklamirkan, (Nahdlatul Ulama) NU sudah mengeluarkan pernyataan bahwa yang diinginkan adalah negara kebangsaan bukan negara Islam. Karenanya sebagai organisasi Islam Terbesar di Indonesia yang senantiasa berpegang pada konsep Islam yang Rahmatan lil alamin, NU siap berada di garda depan untuk selalu menjaga keutuhan bangsa ini