Arsip Blog

Mbah Maimun Zubair, Driver Taksi Online dan Seorang Penumpang

KH. Maimoen Zubair


Serambimata.com – Sebuah obrolan menarik antara seorang wanita yang berprofesi sebagai sebagai driver ojek online dengan salah satu penumpang yang menggunakan jasa Grabcar yang dikemudikannya. Obrolan berawal biasa-biasa saja itu menjadi menarik ketika sampai pada topik tentang salah tokoh sepuh yang disegani, KH. Maimun Zubair atau Mbah Maimun. 

Read the rest of this entry

Mbah Maimoen Mengingatkan Tentang Takbiran yang Benar

Serambimata.com – Memasuki Idul Fitri, ada pesan penting dari Kyai kharismatik, KH.Maimun Zubair tentang bagaimana bertakbir yang benar. Kyai yang akrab dipanggil Mbah Maimun itu mengingatkan kita bahwa takbir yang dikumandangkan setiap merayakan hari raya kemenangan selama ini kurang tepat.

Read the rest of this entry

Kyai Maimoen: 100 Tahun Tak ada Khilafah, yang Ada Indonesia

image

Serambimata.com – Ulama sepuh yang disegani di tanah air, KH Maimoen Zubair ikut angkat bicara menanggapi hangatnya kabar kelompok tertentu yang makin getol dan terang-terangan menginginkan pendirian negara Islam (khilafah), menyuarakan anti Pancasila dan anti demokrasi.

Read the rest of this entry

Subhanallah! Mbah Maimun Ungkap Rahasia Di Balik Tanggal, Bulan dan Tahun Kemerdekaan RI

image

Serambimata.com – Pengasuh Pondok Pesantren Al-Anwar Sarang, Rembang, Jawa Tengah, KH. Maimun Zubair, Mengungkap rahasia kebesaran Allah dibalik tanggal, bulan dan Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia, 17-8-45.  Menurut Ulama sepuh yang akrab dipanggil Mbah Maimun itu, angka tersebut menunjukkan keiatimewaan Indonesia hingga Allah memperingatkan kemerdekaan Indonesia dengan angka 17, 8, dan 45.

Read the rest of this entry

Ketika KH Maimun Zubair Ditanya tentang Wahabi, Jawabannya Sungguh Diluar Dugaan

image

Serambimata.com – KH. Maimun Zubair atau biasa dipanggil Mbah Maimun adalah sosok ulama’ yang unik, khas dan disegani. Pesan-pesannya merakyat, bijak dan menyentuh. Meskipun terkadang menohok tapi tetap santun dan menyejukkan, semakin menambah rasa kagum siapapun yang mengenal dan menyimak pesan-pesannya.

Read the rest of this entry