Arsip Blog
Hadapi Pilpres 2019, Pesantren Sukorejo Tetap Netral

Prabowo Subianto saat ditemui beberapa pengurus pesantren dan shohibul bait di kediaman pengasuh
Serambimata.com – Calon Presiden Prabowo Subianto, Senin (25/02/2019) mengunjungi Pondok Pesantren Salafiyah Syafiiyah Sukorejo, Situbondo. Sebagaimana tampak dalam gambar yang beredar luas di media sosial capres nomor urut 02 itu disambut dan ditemui sejumlah pengurus pesantren dan shohibul bait.